Sejarah Gamelan Gong Kebyar di Banjar Tegal Kuwalon Sumerta

Sejarah Gamelan Gong Kebyar di Banjar Tegal Kuwalon Desa adat Sumerta – Denpasar Setiap Gamelan pada masing-masing daerah di Bali pasti memiliki yang namanya sejarah. Sejarah inilah yang kemudian menunjukan perjalanan-perjalanan dari belum ada sampai menjadi adanya sebuah gamelan pada daerah tersebut. Selain dari pada itu, sejarah gamelan membuat kita tahu dan ingat akan pengorbanan […]

Tabuh Pepanggulan “ Grya Anyar ” Duta Kabupaten Gianyar

Tabuh Pepanggulan “ Grya Anyar ” Duta Kabupaten Gianyar   Tabuh ini dipentaskan pada saat PKB tahun 2004 yang menjadi duta Kabupaten Gianyar dan pada saat itu Desa Tegal Linggah yang menjadi wakil dari Kabupaten Gianyar. Tabuh ini diciptakan oleh Bapak I Wayan Darya S.Sn.   KOMENTAR : Dari segi Video : Tampilan dari video […]

Gamelan Gender Wayang

Gender Wayang secara khusus adalah barungan alit yang merupakan gamelan Pewayangan (Wayang Kulit dan Wayang Wong) dengan instrumen pokoknya yang terdiri dari 4 tungguh gender berlaras slendro (lima nada). Keempat gender ini terdiri dari sepasang gender pemade (nada agak besar) dan sepasang kantilan (nada agak kecil). Keempat gender, masing-masing berbilah sepuluh (dua oktaf) yang dimainkan […]

Halo dunia!

Selamat Datang di Blog Institut Seni Indonesia Denpasar. Ini adalah post pertama anda. Edit atau hapus, kemudian mulailah blogging!