ARJUNA WIWAHA

Kakawin ini menceritakan sang Arjuna ketika ia bertapa di gunung Mahameru. Lalu ia diuji oleh para Dewa, dengan dikirim tujuh bidadari. Bidadari ini diperintahkan untuk menggodanya. Nama bidadari yang terkenal adalah Dewi Supraba dan Tilottama. Para bidadari tidak berhasil menggoda Arjuna, maka Batara Indra datang sendiri menyamar menjadi seorang brahmana tua. Mereka berdiskusi soal agama […]

GAMBELAN SLONDING

pengarang : i wayan suwidnya terbitan : tahun 1971 Gamelan selonding yang terbuat dari besi ini berlaras pelog tujuh nada tergolong barungan alit yang langka dan sangat disakralkan oleh masyarakat Desa Tenganan Pengringsingan dan Bongaya (Kabupaten Karangasem). Gamelan ini dimainkan untuk mengiringi berbagai upaya adat Bali Aga yang dilaksanakan oleh masyarakat setempat dan untuk mengiringi […]

MERUMUSKAN HIPOTESES PENELITIAN

Perumusan hipotesis merupakan langkah yang sangat penting sebab digunakan dasar untuk mengumpulkan data dan penarikan kesimpulan (hasil penelitian). Hipotesis itu sendiri merupakan jawaban yang bersifat sementara terhadap masalah Penelitian. Dari informasi-informasi yang telah terkumpul sebagai hasil kegiatan telaah pustaka maka peneliti melakukan penelaahan lebih lanjut terhadap masalah yang digarapnya. Dengan deduksi dia berusaha melakukan pemerincian […]