Subscribe via RSS

Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang)

By agussastrawan

Definisi Gender Wayang :

Gender Wayang adalah sebuah ensamble musik gamelan tradisional bali yang berlaraskan selendro  yang terdiri dari 10 bilah nada.

Instrumentasi :

Dalam Gender Wayang terdiri dari 4 buah gamelan , yaitu :

  • Sepasang / 2 buah  Gender Pemade atau juga di sebut dengan Gender Gede.
  1. Gender Pemade Ngumbang ( polos).
  2. Gender Pemade Ngisep ( sangsih).
  • Sepasang/ 2 buah Gender Barangan atau juga di sebut dengan Kantilan.
  1. Gender Barangan Ngumbang ( polos).
  2. Gender Barangan Ngisep ( sangsih).

Kedua sistem itu ( polos dan sangsih) fungsinya untuk mengharmoniskan sebuah nada lagu kebyang/ kebyar ( dalam permainan gender wayang di sebut dengan kebyang).

Fungsi Gender Wayang :

Gender Pemade:

  1. Sebagai pemimpin mulainya sebuah gending/ lagu ( biasanya di lakukan oleh Pemain Gender pemade ngumbang ).
  2. Memulai gending  dalam batelan wayang ( adegan perang pada wayang kulit).

Gender Barangan :

  1. Menyeragamkan sebuah gending/ lagu.
  2. Sebagai pemanis/ penghias sebuah gending/ lagu.

Tehnik Permainan Gender Wayang:

Gender Wayang termasuk alat musik pukul dengan menggunakan 2 buah panggung.

  • Panggul Kanan : Memainkan kotekan / ubit-ubitan.
  • Panggul Kiri : Memainkan melodi.

Pada kedua tangan itu ( tangan kanan , tangan kiri) kadang kala sebagai pemegang tempo/ mat (birama) dalam lagu tertentu.

  • Biasanya dalam permainan Gamelan gender wayang juga ada tehnik yang dinamankan dengan tehnik tetekep.

Contoh :

  1. Tempo pada tangan kiri :
    1. Lagu/ gending Tulang Lindung.
    2. Temo pada tangan kanan :
      1. Lagu/ gending Angkat-angkatan.

Peranan Gender Wayang :

  1. Dalam Upacara Adat Agama :
    1. Upacara Potong Gigi.
    2. Upacara Ngaben
    3. Upacara 3 bulanan
    4. Sebagai iringan Wayang Kulit :
      1. Wayang Gedog / Wayang Lemah (memakai 2 buah Gender Wayang)  Dalam style Gianyar  tetapi di Badung/ Denpasar Kadang-kadang memakai 4 buah Geder Wayang (Style Badung ).
      2. Wayang ilen-ilen atau disebut juga dengan Wayang Peteng . Pementasan wayang ilen-ilen ini biasanya hamya di pakai sebagi hiburan.
      3. Sebagai iringan Tari :
        1. Wayang Wong ( Ramayana)
        2. Parwa ( Mahabrata)
        3. Sebagai hiburan Formal dan Non-Formal :
          1. Mengiringi Pameran.
          2. Resepsi Perkawinan.

 

 

 

 

 

Komposisi gending/ lagu Gender Wayang :

Komposisi gending ditentukan oleh nama lagu tertentu.

  1. Tabuh Lepas terdiri dari :
    1. Gineman/ Kebyar.
    2. Pokok Gending.
    3. Gending Rebong (Sukawati) teridiri dari :
      1. Pengawak.
      2. Penecet.
      3. Pengipuk.

 

Tehnik Permainan Gender Wayang:

Teknik permainan gamelan Gender Wayang adalah sangat elaborate, intricate, pholiponic, melodie, dan bermacam sistem kotekan atau interloking figuration yang digunakan. 1. Gender Wayang mempunyai/memiliki kekhasan tersendiri dalam teknik permainan. Berbicara tentang desa Sukawati yaitu di Banjar Babakan Desa Sukawati, Kecamatan Sukawati yang termasuk dalam wilayah Daerah Tingkat II Kabupaten Gianyar.Sukawati adalah merupakan daerah agraris karena sebagian besar penduduknya mempunyai mata pencaharian bercocok tanam.Selain itu banyak juga penduduk yang hidup sebagai pedagang terutama untuk kebutuhan konsumsi pariwisata lewat pasar seni dan art shop, pemahat, pemaking, pelukis dan ada pula yang menjadi tukang printing mas (perada). Yang paling menarik adalah disana terdapat puluhan orang dalang yang rata-rata dari mereka itu menggunakan pekerjaan ”ngewayang” sebagai mata pencaharian. Kalau saja dalang-dalang pergi ngewayan sudah tentu akan banyak melibatkan pemain-pemain gender Sukawati telah menyebar ke seluruh daerah-daerah di Bali, lewat kaset- kaset yang dijual di toko-toko kaset, belajar secara langsung oleh orang-orang lokal Bali maupun orang asing dari manca negara. Oleh karena keeksisannya itulah peneliti tertarik menganalisa teknik permainannya sebagai pembanding dan teknik permainan Gender Wayang Kayumas dapat dilihat dari : 1. Nada Perbedaan laras. Laras Gender Wayang disebut slendro. Secara teoritis laras slendro memiliki lima nada. Perbedaan laras gender wayang Sukawati yang dilihat dari perbedaan frekuensi, interval dan getarannya menunjukkan pada kita adanya sistem dipersifikasi dalam pembuatan gender wayang dan sistem ini menjadi lebih rumit jika dikaitkan dengan aspek komposisi dan teknik permainan. 2. Ritme Ritme yang dimaksud adalah teknik-teknik pukulan Gender Wayang Sukawati yang mempunyai berbagai macam teknik pukulan dalam memainkannya. Contoh teknik pukulan yang dimaksud antara lain : Noret : Tangan Kiri : – 6 – 3 – 6 – 3 Tangan Kanan : 3.5 6 6.5 3 3.5 6 6.5 3 Ubit-ubitan : Tangan Kiri : 6 3 5 3 3 6 5 3 Tangan Kanan : 2 3 – 3 2 3 2 3 – 2 – 3 2 Omang : Tangan Kiri : 5 – 3 – 5 – 3 – Tangan Kanan : – 6 1 – 1 – 6 1 – 6 1 – 1 – 6 1 Cecandetan : 1 I Made Bandem, dkk, Wimba Wayang Kulit Ramayana (Ketut Madra), dicetakan oleh Proyek Penggalan/Tradisional dan Baru, 1981/1982, P. 5. Tangan Kiri : 5 3 2 3 3 2 3 – 2 3 2 3 5 3 Tangan Kanan : – 2 3 – 3 – 2 3 – 2 3 – 2 3 5 3 Nyangsih : Tangan Kiri : – – 6 – 5 – 6 – Tangan Kanan : – 6 3 – 6 – 3 – – 6 3 – 6 – 1 6 Tangan Kiri : 3 6 5 Tangan Kanan : 6 2 1 Gegedig Polos : 3 6 1 2 – – – 6 5 6 1 – – – Dilihat dari jenis teknik pukulan di atas, gending-gending gender Sukawati dalam repertoarnya sangat berbeda. Ada unsur-unsur jelimet/rumit menunjukkan kemampuan teknik yang tinggi.Dari struktur gendingnya juga mempunyai bagian-bagian (palet) yang terdiri dari bagian 1 (palet 1), bagian 2, bagian 3, bagian 4, bahkan ada sampai 5 bagian. Sebagai contoh gending Sekar Gendot Sukawati mempunyai struktur gending terdiri dari : – Gineman – Bagian 1 – Bagian 2 – Bagian 3 – Bagian 4

Gender Wayang termasuk alat musik pukul dengan menggunakan 2 buah panggung.

  • Panggul Kanan : Memainkan kotekan / ubit-ubitan.
  • Panggul Kiri : Memainkan melodi.

Pada kedua tangan itu ( tangan kanan , tangan kiri) kadang kala sebagai pemegang tempo/ mat (birama) dalam lagu tertentu.

  • Biasanya dalam permainan Gamelan gender wayang juga ada tehnik yang dinamankan dengan tehnik tetekep.

 

Keterangan :

  1. Bilah : Biasanya bilah ini terbuat dari Kerawang atau Besi Dan Gender Wayang memiliki 10 Bilah yang berlaraskan selendro.
  2. Telinga : Dalam Gender Wayang memiliki 2 pasang telinga/ kuping.
  3. Cagak : Dalam Gender wayang Biasanya Berisi 4 pasang cagak.
  4. Resonator/ Bumbung : Resonator ini di buat menggunakan bahan baku bambu dan Gender Wayang memiliki 10 buah resonator.
  5. Pelawah : Biasanya pelawah ini terbuat dari bahan kayu, dan kayu yang sering digunakan adalah Kayu Tewel dan Kayu Nangka.

71 Responses to Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang)

  1. pa online casino sign up bonus

    wind creek online casino https://download-casino-slots.com/

  2. snoqualmie casino online

    aladdin online casino https://firstonlinecasino.org/

  3. casino royale online free

    wv online casino https://onlinecasinofortunes.com/

  4. mgm nj online casino

    online casino no deposit codes https://newlasvegascasinos.com/

  5. online casino real money

    online casino dealer https://trust-online-casino.com/

  6. tropicana online casino

    casino games online free https://onlinecasinosdirectory.org/

  7. casino online free

    online casino royal https://9lineslotscasino.com/

  8. fastest withdrawal online casino

    online casino us https://free-online-casinos.net/

  9. captain jack online casino

    hardrock online casino nj https://internet-casinos-online.net/

  10. casino borgata online

    valley forge casino online https://cybertimeonlinecasino.com/

  11. unibet online casino pa

    instant withdrawal online casino usa https://1freeslotscasino.com/

  12. wind creek casino online games

    free online casino games win real money no deposit https://vrgamescasino.com/

  13. winstar casino online

    casino free games online https://casino-online-roulette.com/

  14. beste online casino

    casino games online for free https://casino-online-jackpot.com/

  15. best nj online casino

    golden nugget online casino promo https://onlineplayerscasino.com/

  16. online casino real money no deposit

    best online casino real money https://ownonlinecasino.com/

  17. mgm online casino

    online pa casino https://all-online-casino-games.com/

  18. ignition casino online chat

    online casino sverige https://casino8online.com/

  19. firefox vpn

    top rated vpn services https://freevpnconnection.com/

  20. best torrenting vpn

    free vpn for windows 7 https://shiva-vpn.com/

  21. one time buy vpn

    best vpn for roku https://freehostingvpn.com/

  22. free vpn for firefox

    what is vpn service https://ippowervpn.net/

  23. buy vpn account

    hide my asss vpn https://imfreevpn.net/

  24. vpn mac free

    vpn free windows https://superfreevpn.net/

  25. download free vpn

    vpn ip address free https://free-vpn-proxy.com/

  26. best vpn for ubuntu

    best vpn firestick https://rsvpnorthvalley.com/

  27. gay man, straight man dating

    gay trans man dating https://gay-singles-dating.com/

  28. gay dating upstate new youk

    names.of gay dating sites https://gayedating.com/

  29. gay macho dating

    gay dating in kingman az https://datinggayservices.com/

  30. free online sex dating websites

    dating match https://freephotodating.com/

  31. adoult dating

    dating flirt site free https://onlinedatingbabes.com/

  32. dating sim

    free dating sites totally free https://adult-singles-online-dating.com/

  33. free single dating sites

    best app for meetings online free https://adult-classifieds-online-dating.com/

  34. fdating site

    online dating sites free chatting https://online-internet-dating.net/

  35. connecting singles

    dating sites into trampling https://speedatingwebsites.com/

  36. japanese singles dating sites

    online dating sites free chatting https://datingpersonalsonline.com/

  37. dating best site

    date women free https://wowdatingsites.com/

  38. totally free dating sites near nelson

    mature dating https://lavaonlinedating.com/

  39. best app for meetings online free

    asian dating sites https://freeadultdatingpasses.com/

  40. dating web site

    free online go https://virtual-online-dating-service.com/

  41. eu mature

    website dating service https://zonlinedating.com/

  42. absolutely free personals

    skip the game dating site free search https://onlinedatingservicesecrets.com/

  43. casino online slots

    no deposit bonus online casino pa https://onlinecasinos4me.com/

  44. river belle online casino

    legit online casino https://online2casino.com/

  45. slot casino online

    was bedeutetwaygern online casino https://casinosonlinex.com/

  46. gay chat roulette

    what does the diamond emoji mean in gay chat https://newgaychat.com/

  47. bears.com official website gay chat room

    boy chat strip nude webcam male gay https://gaychatcams.net/

  48. gay daddy video chat

    springfield mo gay chat room https://gaychatspots.com/

  49. freee gay chat

    gay chat phone lines https://gay-live-chat.net/

  50. free gay chat apps for windows

    gay porn video chat https://chatcongays.com/

  51. gay chat safe

    gay chat rooms no registration https://gayphillychat.com/

  52. miai chat gay

    gay mature men chat group https://gaychatnorules.com/

  53. free gay chat rooms in ioq

    gay priesy chat https://gaymusclechatrooms.com/

  54. geek gay chat

    gay chat webcam https://free-gay-sex-chat.com/

  55. gay page chat roulette

    chat avenue gay https://gayinteracialchat.com/

  56. cryptocurrency internet News journal

    cryptocurrency internet News journal

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  57. fake id south Carolina

    fake id south Carolina

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  58. diy emf Bed canopy

    diy emf Bed canopy

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  59. emf blocking Canopy

    emf blocking Canopy

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  60. blocsilver

    blocsilver

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  61. silver emf fabric

    silver emf fabric

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  62. bed canopy emf protection

    bed canopy emf protection

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  63. Frequency Disruptor

    Frequency Disruptor

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  64. emf Bedding

    emf Bedding

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  65. photo id roblox

    photo id roblox

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  66. fake id dubai

    fake id dubai

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  67. fake driver license for roblox

    fake driver license for roblox

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  68. photo ids for roblox

    photo ids for roblox

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  69. психолог

    психолог

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  70. roblox Id pictures

    roblox Id pictures

    Ensamble Gamelan Bali (Gender Wayang) | agussastrawan

  71. URL

    … [Trackback]

    […] Read More: blog.isi-dps.ac.id/agussastrawan/gender-wayang […]