Pada Tahun 2015, Desa Gunaksa dapat mewakili parada Gong Kebyar Dewasa Duta Kabupatan Klungkung dalam ajang PKB ( Pesta Kesenian Bali ) pada Tahun 2015.
Disini ada 4 materi yang di tampilkan yaitu sebagai berikut;1. Tabuh Kreasi, Tabuh Telu Lelambatan, Tari Kreasi, dan Tari Trunajaya.
Mendak sesuhunan yang di perbaiki di puri langon ubud yang di pendak oleh Jro Mangku, Prebekel, Bendesa, dan masyarakat Desa Gunaksa. Suhunan ini berupa Barong, Rangda, dan Tapakan lainnya.
Mendak sehunan di puri langon ubud ini mekai Gong Baleganjur yang di iringi oleh sekaa gong Dewasa Swara Winangun, Desa Gunaksa, Banjar Babung, Klungkung, Bali.